Integral trigonometri adalah hasil kebalikan dari turunan trigonometri. Integral trigonometri bisa dituliskan sebagai rumus berikut ini : ∫ cos x dx = sin x + c. ∫ sin x dx = -cos x + c. ∫ sec 2 x dx = tan x + c. ∫ csc 2 x dx = cot x + c. ∫ sec x tan x dx = sec x + c. ∫ csc x cot x dx = -csc x + c. Hasil dari integral (1-x) akar(x) dx adalah . Tonton video. Tentukan hasil dari integral tak tentu fungsi trigonometr Tonton video. Buktikan bahwa kesamaan berikut bernilai benar.integral ( Tonton video. Tentukanlah integral berikut: (a) integral x^6 dx (b) int Tonton video. Hasil dari integral 2/ (x-4)^3 dx= Gradien garis singgung suatu kurva di titik (x,y) ditentu integral (5/2)x akar (x) (x^2 akar (x)+4)^7 dx= integral 2x akar (2x^2+1) dx= . Diketahui bahwa f' (x)=12x^3 adalah turunar dari f (x) . Hasil dari integral cos ^2 x sin x dx adalah. integral sin 5x dx = . . . . Teknik Integral Parsial. Sesuai namanya, integral parsial digunakan dengan memisahkan dua fungsi yang berbeda, tetapi punya variabel yang sama. Rumus integral parsial yaitu: f (x)= u, jadinya du = f (x)dx. g (x)= v, jadinya dv= g (x)dx. f (x) punya derajat n yang lebih besar dari 1 dan n adalah bilangan asli. .

integral 10 x akar x dx